Himpunan Mahasiswa Ekonomi Syariah (EKSYAR) Universitas Muhammadiyah Lamongan (UMLA) gelar buka bersama dan bagi takjil pada senin 24/03/2025 bertempat di Perumahan Jetis Blok F35, Kelurahan Jetis. Acara ini bertujuan untuk mempererat Silaturahmi serta meningkatkan kebersamaan antara Alumni dan Mahasiswa Ekonomi Syariah, serta sebagai sarana untuk menjaga peningkatan iman. Dalam acara tersebut turut hadir Elvina Assadam, SE MM selaku Kaprodi Ekonomi Syariah Universitas Muhammdiyah
Himpunan Mahasiswa Ekonomi Syariah (HIMA EKSYAR) mengadakan Sosialisasi Program Kreativitas Mahasiswa pada selasa (24/12/2014) seraca daring Dalam kegiatan ini di hadiri oleh, Farokhah Muzayibatun Niswah S EI M Si selaku pembicara, beserta 23 perseta dari Mahasiswa Ekonomi Syariah Universitas Muhammadiyah Lamongan (UMLA) Kegiatan ini bertujuan untuk membangkitkan kreativitas dan inovasi di kalangan mahasiswa, serta memberikan panduan praktis terkait penyusunan proposal dan pelaksanaan pr
Sejumlah mahasiswa Prodi Ekonomi Syariah Universitas Muhammadiyah Lamongan (UMLA) meraih prestasi juara nasional dalam ajang National Student Research Expose (NSRE) 2023. Kabar prestasi tersebut disampaikan Kaprodi Eksyar UMLA, Elvina Assadam, SE, MM, bahwa ada empat topik yang di dalamnya para mahasiswa Prodi Eksyar UMLA meraih juara. Detailnya, Topic IslamicFintech Juara 1 diraih Evrina Ross Pratiwi. Topik Islamic Economics posisi juara 2 diraih Nurul Lailatul Mumtahanah. Ber
Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Lamongan (Umla) Program Stud (Prodi) Ekonomi Syariah, Muhammad Abdurrahim Al Qorni berhasil menyabet juara III Lomba Short Movie dalam Pekan Olahraga, Sains, dan Seni (Posse) 2021. Dosen pembimbing Fifi Hakimi SE SMEI mengatakan prestasi ini adalah awal yang bagus bagi Prodi Ekonomi Syariah. Walau terbilang prodi baru, prestasi ini adalah kebanggaan yang luar biasa. “Harapan saya, ke depan mahasiswa Ekonomi Syariah lainnya
Himpunan Mahasiswa Ekonomi Syariah Universitas Muhammadiyah Lamongan (HIMA EKSYAR UMLA) melakukan aksi kemanusiaan dengan memberikan sedekah air bersih kepada warga yang terdampak kekeringan. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Rabu (11/10/2023) sebagai upaya membantu masyarakat yang menderita akibat cuaca ekstrem yang disebabkan oleh fenomena El-Nino. Nauval, Ketua HIMA EKSYAR, menjelaskan bahwa sedekah air bersih ini ditujukan kepada Dusun Kebalan, Desa Kaliwates, Kecamatan Kembangbahu, yang
Dosen Program Studi (Prodi) Ekonomi Syariah Umla kembali malakukan sosialisasi di MAN 1 Lamongan. Acara bertempat di Aula MAN 1 Lamongan pada Kamis (25/11). Sosialisasi tersebut diadakan pada pertemuan rutin Dharma Wanita Persatuan (DWP) MAN 1 Lamongan dan diikuti oleh anggota dan pengurus DWP. Kegiatan tersebut mengusung tema “Transaksi Online yang Aman dan Berkah”. Dosen yang hadir sebagai narasumber, Faricha Maf’ula, menjelaskan tentang cara belanja online yang aman. Lalu,
Program Studi (Prodi) Ekonomi Syariah Universitas Muhammadiyah Lamongan (Umla) ikut menyemarakkan Musyda dengan membuka stand bazar pada Musyawarah Daerah (Musyda) ke-12 Muhammadiyah Lamongan yang berlansung Sabtu-Ahad (4-5/3/2023) di Universitas Muhammadiyah Lamongan. Produk yang dijual saat bazar merupakan produk dari dosen dan mahasiswa. Mulai dari Niswah.wardrobe (dress inner dan outer), Qnan.collection (pashmina dan cadar), Mumtahasta (strap masker), Ditangan.id (gantungan kunci, pembatas